logo Kompas.id
Sastratest puisi 2023 01
Iklan

test puisi 2023 01

Boy Riza Utama lahir di Bukittinggi

Oleh
ANNISA
· 1 menit baca

Ketika Elisa Netscher pulang, suatu hari
Chinapalla tengah menjadi bandar sunyi
Hutan-hutan di sekelilingnya
Menjelma ladang bunga api


Orang-orang sudah lama pergi
Binatang mati dan mengungsi
Sedang alir Sungai Siak seakan-akan melambat
Untuk naik ke udara, menjadi hujan paling lebat
Yang bakal mendinginkan semua
Kepundan di celah rimba belantara
Bumi mandi asap, kala itu, Elisa tahu
Namun, ia cuma ingat episode 1861:
Seseorang ditunjuk sebagai residen –
Lalu naik menggantikan Jan van Swieten


Editor:
Bagikan
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699